Terjadi Gempa di Palu Magnitudo 2,8

Ilustrasi Gempa. (Foto: Zainal Abidin)

KILASRIAU.com - Gempa magnitudo 2,8 terjadi di Palu. Pusat gempa berada di darat 5 km arah barat daya Palu.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menginformasikan, gempa terjadi Jumat (19/4/2019) pukul 12.03 WIB. Kedalaman gempa 5 km.

Pusat gempa tercatat pada titik koordinat 0,96 lintang selatan (LS) dan 119,84 bujur timur (BT). 

Gempa dirasakan di Palu dengan skala MMI II-III yang artinya getaran dirasakan nyata dalam rumah. Terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu.






Tulis Komentar